Iklan

iklan

Plt Bupati Subang Harapkan Pilkades Subang Lancar & Sukses

Rabu, 05 Desember 2018 | 05.05 WIB Last Updated 2019-02-21T16:52:19Z
Subang-Pilkades serentek 165 Desa di Kabupaten Subang Provinsi Jawa Barat diharapkan oleh Plt  Bupati Subang agar lancar dalam penghitungannya tanpa hambatan.
 Lanjutnya, Plt Bupati Subang H.Ating Rusnatim menjelaskan,
Dengan Pilkades serentak  yang aman dan damai serta lancar dalam penghitungannya tentu akan sukses dalam pelaksanaanya.

 Beliau berterima kasih kepada panitia, calon, dan masyarakat.
"Terima kasih banyak atas kerja sama semua pihak, khususnya kepada panitia,para  calon dan Polri,TNI serta masyarakat yang telah bersama-sama menjaga ketertiban dan keamanan," kata Plt Bupati Subang saat dikonfirmasi media,Rabu (05/12/2018).

 Dibagian lain, Camat Ciasem diwakili oleh Sekretaris Kecamatan Ciasem Casmita berharap.
[ads-posf]
1.Gunakanlah hak pilih bapak/Ibu sesuai dengan hati nurani untuk memilih kepala desa 6 tahun kedepan
2.Siapapun yang terpilih nanti itu adalah  pemimpin yang terbaik memimpin desa, mewujudkan kemajuan desa good gaverment serta ada dalam ridho Allah SWT.
3.Untuk Calon Kades yang terpilih jangan eforia,dan yang belum terpilih semoga rendah hati karena sudah takdir Ilahi.
4.Setelah selesai nanti semuanya harus tetap menjaga keamanan,kenyamanan dan ketertiban serta keharmonisan di keluarga,di tetangga, di lingkungan sebagaimana yang telah para calon Kepala Desa mendeklarasikan diri untuk tetap damai diharapkan para pendukung juga ikut mewujudkan Pilkades  serentak 2018 yang damai dan sukses, tutupnya.

Kapolsek Ciasem Kompol Odjat Sudrajat menghimbau
bagi yang terpilih tidak terlalu eforia atas kemenangannya, yang kemarin sempat bersitegang harus saling  menghargai dan menyayangi terlebih  merangkul saudara kita yang belum beruntung dan yang belum terpilih berbesar hati untuk menerima serta saling merangkul untuk bersama-sama membangun desanya," tuturnya.
(Eka/Dit)
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Plt Bupati Subang Harapkan Pilkades Subang Lancar & Sukses

Trending Now

Iklan

iklan